Selasa, 21 Februari 2012

Ingin, Jadi Orang Sukses ?

Menjadi orang sukses, siapa yang nggak mau. Memang menjadi orang sukses bisa di katakan susah susah gampang, untuk itu kita perlu memotivasi diri. Motivasi memang sangat penting dalam dalam hidup ini karena dengan motivasi seseorang akan berusaha menggapai tujuannya sama seperti motivasi belajar jika seseorang ingin menjadi orang yang sukses dalam bisnis maka seseorang itu harus punya motivasi untuk belajar bisnis sehingga dengan motivasi belajar yang tinggi seseorang akan tekun dan bekerja keras dalam belajar untuk menjadi orang yang sukses. Untuk itu yang harus kita perhatikan adalah :
1. Mau Belajar dalam Segala Hal
2. Berani untuk Mengambil Resiko
3. Harus Memiliki Rasa Percaya Diri
4. Selalu Berpandangan Positif
5. Mampu Memotivasi Diri
6.Menyelesaikan Tugas dengan Sepenuh Hati
 Dan yang harus kita hindari untuk menjadi orang sukses adalah :
1. Bekerja Sendiri
2. Menunggu Waktu Yang Tepat
3. Berpikir Kesenangan
4. Takut
5. Pesimis
6. Takut Gagal

"Orang sukses adalah orang yang memiliki kebiasaan mengarjakan sesuatu yang tidak ingin di kerjakan orang gagal"






By : ULFI IZDIHAR/40
Kelaz : IX G

Tidak ada komentar:

Posting Komentar